Dunia musik di Indonesia terus-menerus mampu menampilkan penyanyi solo maupun grup band yang memiliki daya tarik tersendiri. Dalam hal ini, media sosial memiliki peran yang sangat besar, karena penyebaran informasi secara cepat ini seringkali menjadi jalan pintas yang membuat seseorang memiliki jumlah penikmat yang signifikan.

Hal tersebut tentu sangat penting dan berpengaruh terhadap perkembangan karir seorang musisi. Musik yang selalu bisa dinikmati oleh berbagai kalangan ini juga menjadi salah satu sumber penghasilan yang menjanjikan.

Setiap musisi memiliki keunikannya masing-masing, yang tentu akan membuat setiap musisi memiliki “pasar” yang juga berbeda-beda. Lagu dengan makna yang mendalam, rangkaian kata yang mudah diingat, dengan instrumen yang pas dengan suasana yang ingin diciptakan, akan membuat sebuah lagu lebih diminati oleh banyak orang.

Lirik dan berbagai unsur lain dari sebuah lagu yang dibuat dengan penuh usaha dan melibatkan banyak perasaan, biasanya akan mampu menghasilkan sebuah karya yang memiliki satu kesatuan yang harmonis. Artinya dapat didengar dengan nyaman dan dimaknai secara mendalam.

Perkembangan industri musik yang tiada hentinya ini, membuat list lagu populer dipenuhi dengan bermacam lirik yang terkadang memiliki bahasa yang tidak bisa dimengerti dengan baik. Salah satunya karena penggunaan bahasa asing, atau memang bahasa yang masih terdengar “asing”. Agar kamu mengetahui arti juga makna dari Lirik Lagu I Love You – Billie Eilish, berikut terjemahannya:

Lirik Lagu I Love You – Billie Eilish dan Terjemahan

It’s not true
Ini tidak benar
Tell me I’ve been lied to
Katakan aku telah dibohongi
Crying isn’t like you, ooh
Menangis tidak sepertimu, ooh
What the hell did I do?

Apa yang telah aku lakukan?
Never been the type to
Tak pernah menjadi tipe mu
Let someone see right through, ooh
Biar orang yang melihat kebenarannya, ooh

Baby, won’t you take it back?
Sayang, maukah kau mengambilnya kembali?
Say you were tryna make me laugh
Katakan kau hanya mencoba membuatku tertawa
And nothing has to change today
Dan tak ada yang berubah hari ini
You didn’t mean to say “I love you”
Kau tak bermaksud untuk bilang, “Aku sayang kamu”
I love you and I don’t want to, ooh
Aku sayang kamu dan aku tak mau, ooh

Up all night on another red eye
Sepanjang malam dengan mata yang merah lagi
I wish we never learned to fly, I
Semoga kita tak pernah belajar untuk terbang, aku
Maybe we should just try
Mungkin kita harus mencobanya
To tell ourselves a good lie
Untuk memberitahu kita kebohongan yang baik
I didn’t mean to make you cry, I
Aku tak bermaksud untuk membuatmu menangis, aku

Baby, won’t you take it back?
Sayang, maukah kau mengambilnya kembali?
Say you were tryna make me laugh
Katakan kau hanya mencoba membuatku tertawa
And nothing has to change today
Dan tak ada yang berubah hari ini
You didn’t mean to say “I love you”
Kau tak bermaksud untuk bilang, “Aku sayang kamu”
I love you and I don’t want to, ooh
Aku sayang kamu dan aku tak mau, ooh

The smile that you gave me
Senyuman yang kau berikan
Even when you felt like dying
Bahkan saat kau merasa sekarat

We fall apart as it gets dark
Kita berantakan saat hari gelap
I’m in your arms in Central Park
Aku di pelukanmu di Central Park
There’s nothing you could do or say
Tak ada yang bisa kau lakukan atau katakan
I can’t escape the way, I love you
Aku tak bisa menghindar, aku sayang kamu
I don’t want to, but I love you, ooh
Aku tak ingin, tapi aku sayang kamu, ooh
Ooh, ooh
Ooh, ooh

Lirik menjadi salah satu komponen yang penting dari sebuah lagu. Pemilihan dan penggunaan kata yang dipadukan dengan melodi yang sesuai akan menghasilkan sebuah lagu yang mampu dinikmati oleh banyak orang.

Berbicara tentang seni musik sampai kapanpun tidak akan ada habisnya. Setiap musik dengan berbagai genre selalu punya penikmatnya. Karena seni adalah keindahan, walau definisi indahnya tidak bisa dinikmati oleh semua orang.

By admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *